Kualitas
Kami percaya kualitas tinggi tidak harus mahal. Hanya material terbaik yang kami gunakan dan hanya penjahit berpengalaman yang bekerja di workshop kami.
Layanan
Layanan custom-made dan after-sales merupakan komitmen kami. Anda bisa mengajukan keluhan atas produk yang diterima dalam waktu 3x24 jam.
Ramah Lingkungan
Kami hanya menggunakan material 100% organik yang berasal dari sumber terbarukan. Bagi kami bisnis tidak hanya soal jual beli, tapi tanggung jawab dan a force for good.

“Providing High Quality and Nature Friendly Bedding at Affordable Prices”
New Arrival
Produk yang baru dan berkualitas
Belanja Online Produk Seprai dan Pakaian Tidur
Sleep Project Indonesia menyediakan koleksi perlengkapan tidur mulai dari seprai, sarung bantal, sarung guling, bedcover, quilt cover, duvet atau isian selimut, robe, hingga piyama dengan kualitas terbaik dan pilihan motif beraneka ragam.
Kami memilih bahan kain yang ramah lingkungan dan berkelanjutan sehingga tidak hanya nyaman dipakai tetapi juga baik bagi alam. Material Katun, Premium Cotton, TENCEL™, Premium Tencel, Linen, dan Rayon Satin dipilih dan dijahit secara teliti oleh para penjahit lokal yang berpengalaman.
Proses quality control di perusahaan kami diawasi langsung oleh tim produksi kami demi menghasilkan produk yang nyaman serta awet dipakai. Tak lupa pengemasan yang rapi dan aman sehingga pesanan dapat diterima dalam kondisi baik ke alamat konsumen.
Sebagai tambahan, kami juga menyediakan beragam konten inspiratif sebagai panduan merawat produk kami, kiat tidur yang lebih berkualitas di dalam rumah, dan info seputar perusahaan Sleep Project Indonesia. Baca tulisan di blog kami untuk informasi selengkapnya.